Obat Hasad

Hasad, ini obatnya pakai apa? Pertama, puasa. Kalau Anda dapati diri Anda hasad, gampang marah, egonya tinggi. Sebagaimana sabda Nabi Muhammad Shollallahu Alaihi Wa Sallam. 
أَلَا أُخْبِرُكُمْ بما يُذْهِبُ وَحَرَ الصدرِ ؟ صومُ ثلاثةِ أيامٍ مِنْ كلِّ شهرٍ
Maukah kalian kuberitahu “dengan apa yang bisa menghilangkan wahara shadr ? -yaitu dengan- puasa 3 hari setiap bulannya”.
(Hadits Shahih, dishahihkan Syeikh Al-Albani dalam Shahihul Jami' no. 2608)
Dia gampang berdusta, gampang berbohong. Obati di antaranya dengan puasa 3 hari dalam sebulan, sebagaimana disebut Nabi, untuk menghilangkan penyakit hasad. Selain itu, obat yang lainnya kalau kita punya hasad adalah dengan banyakin infak dan sedekah.

Simak Video Selengkapnya di Obati Hati Dengan Ayyamul Bidh

📱 JOIN US 
Whatsapp :
Pria (Ikhwan) :
https://chat.whatsapp.com/87nOuFobTPMF8fg4sputuk
Wanita (Akhwat) :
https://chat.whatsapp.com/EFKyhTcUNkhIfltJZSV5vl
Telegram :
https://t.me/moslemnextgeneration
Kontak MNG
https://moslemnextgeneration.com/p/kontak.html
📸Dipersilahkan join dengan channel FB/IG/YT/TG/TW abdurrahman dani
〰〰〰〰〰〰〰

🔸🔶 DONASI OPERASIONAL DAKWAH MNG 🔶🔸
Ambil kesempatan amal jariyah dan pahala yang mengalir melalui

BANK SYARIAH INDONESIA
7208885884
A/N Moslem Next Generation

📱Konfirmasi
0858-1666-1792 
Admin MNG 

〰〰〰〰〰〰〰
📡 Disebarkan dan diedit oleh :
Grup📱WA • MNG•
(Moslem & Moslemah Next Generation)
مــــجموعــــة شـــباب الــــغد
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url